Masing - masing mempunyai kelebihan. berikut kelebihan masing - masing pleci yang sedang populer diindonesia ini:
Dakun macok
- suara call nya nyaring, kalau sudah gacor ngalasnya sampai mlengking ditelinga kita
- suara ngalasnya mendayu - dayu dengan speed berfariasi
- pintar membawakan suara masteran saat dilombakan
Dakun maput
- suara call nya nyaring tapi sedikit serak, kalau sudah gacor ngalasnya bikin telinga sakit
- suara ngalasnya keras dengan speed tinggi cenderung nembak - nembak
- pintar membawakan suara masteran saat dilombakan
Daput macok (auriventer)
- suara call nya tinggi dan ngebass, kalau sudah gacor ngalasnya cetar membahana
- suara ngalasnya keras dengan speed tinggi nembak - nembak
- ngalasnya monotone
Daput macok ( buxtoni)
- suara call nya mirip auriventer tapi agak serak
- suara ngalasnya keras dengan speed sedang
- ngalasnya monotone
Daput maput (montanus)
- suara call nya serak - serak kasar, kalau sudah gacor ngalasnya brisik
- suara ngalasnya keras kasar dengan speed berfariasi
- ngalasnya cenderung monotone
- body lebih besar dari daput yang lain
Tidak ada komentar:
Posting Komentar